Pada pertandingan malam hari ini, Persela Lamongan menurunkan pemain terbaiknya, mereka adalah:
Kembalinya sang penjaga gawang sekaligus Kapten tim, Choirul Huda
Barisan belakang menempatkan Eky Taufik, Paulo, Aang, dan Viktor Pae
Barisan tengah menempatkan duet Saddil Ramdhani, Agung, Choi dan Imbiri
Sedangkan dibagian depan duet Dendy dan Ivan Carlos akan dinanti penampilannya.
Selamat menyaksikan pertandingan ini, dan Welcome Back Stadion Surajaya!